Ketika bermain bus simulator, pastinya kamu tidak hanya mendapatkan bus yang polos begitu saja. Ada gambar-gambar atau desain menarik yang bisa dipasang di badan bus. Salah satunya yang banyak digunakan adalah Livery BUSSID STJ dan ATJ.
STJ sendiri merupakan kepanjangan dari Sudiro Tungga Jaya yang menjadi favorit para pecinta kendaraan antar kota. Bus STJ dan ATJ (Agam Tungga Jaya) berada di bawah kendali perusahaan yang sama. Perbedaannya adalah Sudiro Tungga Jaya bergerak di sektor angkutan umum antar kota antar provinsi (AKAP), sedangkan ATJ beroperasi sebagai bus pariwisata khusus.
Keunggulan Livery BUSSID Sudiro Tungga Jaya
Dalam game Bus Simulator Indonesia, kamu bisa mendapat livery dengan desain bervariatif baik dari bus STJ maupun ATJ. Terlebih lagi, kamu bisa mendapatkan semua varian yang ada di setiap mode. Seluruh file tersebut Kazu siapkan secara gratis tanpa memerlukan biaya tambahan. Selain itu, ada beberapa kelebihan lain dari bus Sudiro Tungga Jaya Group, antara lain:
Kualitas Gambar Jernih
Setiap livery kendaraan yang disediakan oleh Bus Simulator Indonesia tentu mempunyai keunggulan dari segi kualitas gambar. Kualitasnya memang tidak main-main alias sangat jernih sehingga kamu tidak perlu khawatir saat akan memasangnya. Dengan begini kendaraanmu menjadi lebih keren dan menawan. Gambar jernih juga menambah pengalaman bermain lebih baik.
Pilihan Desain Unik
Kemudian selain gambarnya yang sangat jernih, pilihan desain yang dihadirkan oleh livery bussid STJ dan ATJ adalah dari segi keunikan desain. Apalagi desain tersebut memiliki banyak variasi sehingga dapat kamu pilih mana sekiranya yang paling cocok dengan kendaraanmu. Biasanya sisi unik ini terletak di badaan bus dengan corak garis tebal yang terdiri dari dua warna.
Size File yang Kecil
Gambar livery bus STJ telah dikompresi dengan baik sehingga ukuran file-nya sangat kecil. Kamu mungkin berpikir bahwa gambar yang kualitasnya jernih dan bagus maka ukuran file-nya akan sedemikian besar. Padahal itu semua tidak benar karena livery bus Sudiro Tungga Jaya ini juga tidak akan menghabiskan memori penyimpanan kamu.
Proses Pasang yang Gampang
Lebih daripada beberapa poin di atas, hal menarik lain yang menjadi keunggulan dari livery bus STJ ini adalah proses pemasangannya yang sangat gampang. Itulah mengapa ia banyak dipilih dan dipakai oleh para pemain game Bus Simulator Indonesia. Ada instruksi yang bisa kamu ikuti untuk bisa memasang dengan benar. Proses ini juga berlaku bagi livery lain dari Kazu, seperti:
- Livery BUSSID ALS
- Livery BUSSID Budiman
- Livery BUSSID Sugeng Rahayu
- Livery BUSSID Rosalia Indah
- Livery Bussid PO Haryanto
- Livery BUSSID Lainnya
Cara Memasang Livery BUSSID ATJ dan STJ
Proses pemasangan livery BUSSID Agam dan Tungga Jaya di perangkat mobile harus mengikuti panduan yang ada. Maleo sebagai pengembang pun telah memberikan file identik untuk memasang livery dan mod. Semuanya sangat mudah dipelajari karena hanya menggunakan pengelola file saja.
- Download Livery yang sudah kami sediakan di bawah
- Buka pengelola file di perangkat kamu
- Pindahkan folder atau file yang sudah diunduh tadi ke folder bernama “BUSSID” yang ada di penyimpanan internal
- Buka game “Bus Simulator Indonesia (BUSSID)”
- Pilih menu “Garasi”
- Kamu akan melihat berbagai macam Livery yang tersedia. Pilih “Berkas Livery”
- Klik di bagian “File Manager BUSSID”
- Pilih “Pictures”
- Klik di opsi “BUSSID”
- Pilih file Livery PNG yang ingin kamu terapkan ke permainan
- Klik “Open”
- Livery sudah diterapkan
Catatan: Gunakan aplikasi ZArchiver apabila file yang diunduh menggunakan format kompresi seperti .zip dan sejenisnya. Setelah itu, barulah kamu lakukan tahapan-tahapan di atas sebelum bermain Bus Simulator Indonesia
Kumpulan Livery BUSSID STJ dan ATJ Ringan dan Jernih
Di bawah ini adalah kumpulan livery BUSSID Sudiro Tungga Jaya dan Agam Tungga Jaya di Kazu:
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Thorin Facelift Elkulsa SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Mowgli Facelift Scania SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 2+ Alugara SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 2+ Gandewa SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Gatra SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 2+ Mahasura SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 2+ Nagata SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 2+ Raynar SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 2+ Satria SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Vittori SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Varesh SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Radagast SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Shankara SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Saghara SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Apoorva SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Gandalf SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Elbrush SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Lasamba SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Rubya SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Jetbus 3+ Pelangi Indah Colorfull SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Motra Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Oshea Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Dome Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Balboa Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Magista Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Turqoise Luxury SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Boyega Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Mauro Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Gyula Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Livery BUSSID Sudiro Srikandi Laroscca Elkusla SHD
Download file livery PNG gratis: Klik di sini
Dari 30+ livery bussid STJ / Sudiro Tungga Jaya di atas, bagian mana yang paling kamu sukai? Jika kamu belum memastikan ingin menggunakan livery yang mana, kamu bisa cek livery STJ lainnya di sini: “Livery BUSSID Sudiro Tungga Jaya Jernih”.
Leave a Review